TCODE SE11 - CREATE DATABASE TABLE (TAHAP 1) | ILMU PROGRAMMER
Home » TCODE SE11 – CREATE DATABASE TABLE (TAHAP 1)

TCODE SE11 – CREATE DATABASE TABLE (TAHAP 1)

Keterangan Table : Rencana Table yang akan di buat

Langkah 1 – Buka Tcode SE11, Pilih radio button Database table, Ketik “YDTMAHASISWA” lalu klik “Create”.

Langkah 2 – Ketik Short Text.

Langkah 3 – Ketik “A” <enter>.

Langkah 4 – Pilih “Display/Maintenance Allowed withRestrictions”.

Langkah 5 – Klik tab “Fields”.

Langkah 6 – Ketik field “NIM”.

Langkah 7 – Ceklis KEY untuk field NIM.

Langkah 8 – Pilih Data Element , jika tidak tahu Data Elementnya, klik “Predefined Type / Built in Types”.

Langkah 9 – Pada kolom Data Type ketik “CHAR”.

Langkah 7 – Pada kolom length ketik “10”, pada langkah ini Anda sudah berhasil membuat 1 Field NIM denga type CHAR dan length 10 sebagai Primary Key nya.

Langkah Selanjutnya : Tahap 2

Leave a Comment

 
Open chat
Perlu Bantuan Konsultasi ?
Hallo Pembaca.
Telp (021) 55670115 untuk terhubung langsung dengan kami.

Apakah ada yang bisa kami bantu?