Hai, Load Balancer menurut wikipedia adalah penyeimbangan beban mengacu pada proses pendistribusian serangkaian tugas di atas serangkaian sumber daya, dengan tujuan menjadikan pemrosesan keseluruhan mereka lebih efisien. Dalam project kali ini penulis ingin membuat CDN di Google Cloud Platforms.
Berikut merupakan langkah – langkah untuk membuat load balancer di Google Cloud Platforms.
[1] Masuk ke console Google Cloud Platform lalu pilih menu Network Services > Load Balancing
[2] Setelah muncul halaman Load Balancing, klik tombol “Create load Balancer”
[3] Pilih HTTP(S) Load Balancing
[4] Pada halaman berikutnya Google akan menanyakan kita , apakah digunakan untuk Internet atau Internal? pilih from Internet to my VMS
[5] Ketik nama load balancer instance nya
[6] Buat Backend Configuration dengan cara : Backend Configuration > Pilih combobox service and bucket > pilih Backend buckets > Pilih create a backend bucket
[7] Pilih nama backend bucket > Ketik description > pilih lokasi storage bucket > Klik Create
[8] Setelah klik Create akan otomatis hijau
[9] Jangan lupa klik Create
, lalu buka storage dan upload file yang akan kita daftarkan di CDN melalu bucket / Google Storage di menu :
Selamat, kita telah berhasil membuat Load Balancer di Google Cloud Platforms