Hai, Kali ini kita akan membuat sebuat Text Editor pada SAP Abap
- Buka SE38, Ketik Nama Program , kemudian klik Create . [ Baca Selengkapnya cara buat Program di SAP ABAP ]
- Buat Screen Painter, Kemudian screen numbernya di buat 100
- Buat Deskripsi screen , kemudian klik layout
- Setelah Layout berhasil terbuka, masukkan Custom Control dan beri nama “TEXT_EDITOR”.
- Klik Save & Active kan Screen tersebut
- Masuk ke flow logic , pada process before output, remark module status_0100
- Double Click pada
STATUS_0100
, Jika muncul Create Object, Klik YES/OK/ENTER saja
- Pilih Main Program
- Klik YES
- Buat Codingan sebagai berikut, dan sesuaikan ya
REPORT ZWAHYU_TEST.
TYPES: ty_text TYPE tdline.
DATA: t_text TYPE STANDARD TABLE OF ty_text WITH HEADER LINE.
*&---------------------------------------------------------------------*
*& Module STATUS_0100 OUTPUT
*&---------------------------------------------------------------------*
* text
*----------------------------------------------------------------------*
MODULE STATUS_0100 OUTPUT.
* SET PF-STATUS 'xxxxxxxx'.
* SET TITLEBAR 'xxx'.
CALL FUNCTION 'RH_EDITOR_SET'
EXPORTING
repid = sy-cprog
dynnr = sy-dynnr
controlname = 'TEXT_EDITOR'
max_cols = 100
max_lines = 5
show_tool = ''
show_status = ''
display_mode = ''
TABLES
lines = t_text
EXCEPTIONS
create_error = 1
internal_error = 2
OTHERS = 3.
ENDMODULE. " STATUS_0100 OUTPUT
- Buat call screen pada logic tsb
- Klik SAVE & Activekan
- Hasil
Selesai, Semoga bermanfaat